Tingkat Gelar Kebangsawanan Eropa | Dari Teratas (Raja) sampai Terbawah (Knight)

Gelar-Gelar Kebangsawanan Di Eropa pada abad pertengahan dan sebelumnya, sebuah kekaisaran atau kerajaan biasanya tidak memiliki pemerintahan terpusat. Beberapa daerah dan wilayah dalam sebuah monarki besar (kekaisaran atau kerajaan) biasanya dikelola dan dipimpin oleh bangsawan yang memiliki kekuasaan otonomi, mirip dengan sistem republik federal yang memberikan kewenangan pada setiap pemimpin daerah untuk mengelola daerahnya sendiri … Lanjutkan membaca Tingkat Gelar Kebangsawanan Eropa | Dari Teratas (Raja) sampai Terbawah (Knight)